Nokia Lumia 625 merupakan sebuah Ponsel terbaik yang menjadi pembicaraan anak muda di indonesia, Nokia Lumia 625 selain bentuknya elegan mirip tampilan ponsel terbaru seperti BlackBerry juga menghadirkan fitur-fitur canggih.
Ponsel Lumia bertipe 625 adalah ponsel pintar yang dilengkapi fitur untuk mendengarkan musik dan Xbox buat main games, wajarlah peminat ponsel ini berasala dari anak muda, kuliahan, dan sma. Ponsel ini mungkin bisa alternatif buat anda yang memang sedang memerlukan ponsel yang mempunyai keunggulan dan fitur lengkap seperti berikut dipaparkan detail dari ponsel Nokia Lumia 625 adalah sebagai berikut:
- Jaringan : 2G, 3G, 4G
- Kartu SIM: Micro SIM
- Dirilis: Agustus 2013
- Dimensi: 133.3 x 72.3 x 9.2 mm, 87.6 cc (5.25 x 2.85 x 0.36 in)
- Berat: 159 Gram
- Layar: IPS LCD berkapasitas 16m warna layar sentuh
- Ukuran Layar: 480 x 800 pixels, 4.7 in
- Keamanan: Corning Gorilla Glass 2
- Nada Dering: MP3, Video Nada Dering (WAV)
- Memori: microSD, up to 64 GB - Internal: 8 GB, 512 MB RAM
- Dukungan Internet: GPRS Class B, EDGE Class B, Speed: HSDPA, 42.2 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps; LTE, Cat3, 50 Mbps UL, 100 Mbps DL, WLAN: Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi hotspot
- Konektivitas: Bluetooth: Yes, v4.0 with A2DP, LE, USB: Yes, microUSB v2.0
- Kamera: 5 MP, 2592Ñ…1936 pixels, autofocus, LED flash
- Fitur Kamera: Geo-tagging, Layar Sentuh Fokus
- Video: 1080p@30fps, VGA
- Operasi Sistem: Microsoft Windows Phone 8, upgradeable to WP8 Amber
- Chipset: Qualcomm MSM8930 Snapdragon
- CPU: Dual-core 1.2 GHz Krait
- GPU: Adreno 305
- Sensors: Accelerometer, proximity, compass
- Messaging: SMS (threaded view), MMS, Email, Push Email, IM
- Browser: HTML 5
- Radio: FM Radio
- GPS: GPS mendukung GLONASS
- Baterai: Li-Ion 2000 mAh (BP-4GWA) Stand-by: 552 jam, 24 jam (2G)/ 15 jam 10 menit (3G), musik: 90 jam
- Display: Contrast ratio: 1205:1 (nominal) atau 1.371:1 (sunlight)
- Loudspeaker: Voice 65dB / Noise 64dB / Ring 68dB
Demikianlah Jang SEO Online Blog Pencarian mengenai Nokia Lumia 625 dan Baca juga mengenai ponsel pintar android Jang SEO Online Blog: Spesifikasi Xperia Z1 Terbaru dan Lengkap Dan jangan lupa ya add facebook saya Kang Jajang Nurjaman dan anda juga dapat membaca artikel pilihan di blog ini dengan tema-tema yang menarik, Terima Kasih.
0 Komentar